Bunga beotkkot alias cherry blossom di Kota Jinhae, Korea mulai mekar. Festival cherry blossom di Kota Jinhae tersebut diselenggarakan 4-10 April 2011

Indahnya bunga beotkkot alias cherry blossom di kota Jinhae

Para pelajar pelaut Korea pun tidak ketinggalan untuk menikmati keindahan bunga Cherry Blossom

Festival cherry blossom di Kota Jinhae diselenggarakan mulai tanggal 4 - 10 April 2011

Kelopak bunga Cherry Blossom membuat keindahan tersendiri yang menandakan musim dingin telah berakhir dan berganti menjadi musim bunga di semenanjung Korea

Masyarakat Korea dan wisatawan mengunjungi Cherry Blossom Festival

Suasana indahnya Cherry Blossom Festival

Toilet juga dikelilingi dengan bunga Cherry Blossom